Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2022

ALUE SIMANTOK BERSATU DALAM MENGGAPAI IMPIAN

Kemana kaki jalan melangkah Liku-liku kehidupan mengukir sejarah   Foto bersama Anggota Alue Simantok setelah Rapat Tahunan digelar Rimbawan Chanel, Peudada, Minggu, 25 Desember 2022, Kelompok Perhutanan Sosial KTH Alue Simantok melakukan Rapat Rutin Tahunan untuk membahas beberapa Program Kedepan. Kali ini Rapat dilaksanakan di Mushalla  Gampong Hagu Kecamatan Peudada Kabupaten Bireuen dengan dihadiri oleh seluruh Anggota Kelompok Perhutanan Sosial KTH Alue Simantok mengingat kondisi Markas Besar KTH Alue Simantok masih kotor akibat terendam banjir beberapa hari lalu. Rapat Tahunan ini dipimpin oleh Ketua KTH Alue Simantok dan turut dihadiri oleh Pendamping Perhutanan Sosial Sufriadi SP dari KPH Wilayah II Aceh. Pada rapat kali ini Anggota Alue Simantok membahas tentang Acara Rutin yang sudah menjadi Adat/Kearifan Lokal dilokasi Alue Simantok yaitu Kenduri Thon dan Do’a bersama yang dijadwalkan pada hari sabtu dan Minggu tanggal 18-19 Februari 2022 yang bertempat di Lokasi Alue batee

KHASIAT BUAH JERNANG (Daemonorops draco) KTH ALUE SIMANTOK

  KTH Alue Simantok, Rimbawan Chanel , Pada tahun 2021 yang lalu, berdasarkan informasi harga pasar di Sumatera Utara, Medan, buah Jernang dibanderol sekitar Rp 200.000 – Rp 400.000 /Kg.  Jika sudah diolah dengan kualitas nomor satu, harganya bisa mencapai Rp 3.000.000 – Rp 5.000.000 / Kg. Staf Dinas LHK Aceh Bapak Dedek Hadi I, S. Hut. T, M.Si, Bapak Rahmat, S.Hut, didampingi Penyuluh Kehutanan BKPH Meuredu Fakaruddin, S. Hut.T, Penyuluh Pendamping IUPHKm KTH Alue Simantok Sufriadi, SP serta Ketua KTH Alue Simantok Azhari Ajalil di Lokasi Budidaya Jernang KTH Alue Simantok Sekilas , buah Jernang (Daemonorops draco) ini mirip dengan buah Rotan ( Calamus axillaris)   biasa, di daerah kami Kecamatan Peudada Kabupaten Bireuen Aceh, masyarakat menyebutnya dengan nama "AWE"  rasanya agak manis-manis. Buah Rotan sekilas mirip Buah Jernang Sedangkan Jernang  (Daemonorops )  yang disebut dengan "Jeureunang", buahnya memang mirip, tetapi kulit dan warnanya sedikit berbe

DESTINASI WISATA PUTRO DUSON KTH ALUE SIMANTOK

Penyuluh Kehutanan Meureudu (SUFRIADI, SP), Ketua KTH Alue Simantok Azhari Ajalil (Sirembo) bersama Santri MUQ Pagar Aer Banda Aceh Ustaz Faris Al-Ghufron di lokasi IUPHKM KTH Alue Simantok Kecamatan Peudada Kabupaten Bireuen Provinsi Aceh. Ust. Faris Al Ghufron di Lokasi Air Terjun Kulam Putro Penyuluh Kehutanan Muda Sufriadi alias Ady Sihang bersama Ketua KTH Alue Simantok Sirembo saat melakukan penelusuran di Lokasi IUPHKm KTH Alue Simantok. Ketua KTH Alue Simantok bang Azhari Ajalil bersama Penyuluh Kehutanan Sufriadi dengan penuh semangat terus menelusuri Jejak Putro Duson di Lokasi Ekowisata Air Terjun Putro Duson pada hari Minggu tanggal 26 Desember 2021 Dilokasi ini banyak terdapat berbagai macam Batu Besar dengan berbagai bentuk yang unik, salah satunya menyerupai wajah binatang seperti yang terlihat di kamera dengan gagah dan berdiri dilokasi Air Terjun Putro Duson ini. Ketika kami melewati salah satu pohon besar yang tumbang beberapa puluh tahun silam sejak adanya PT Marjay